SEJARAH SMK NEGERI 9 BUNGO

Karya:

Ratna Renggaris

Witriyati, SM

Sri Devy

Nurmilati Minisak, S.Kom

Eman Sulaeman

Spesifikasi Produk:

Ukuran A5

57 Halaman

Categories: , ,

Description

Melalui buku ini, kami ingin mengajak pembaca untuk mengenal lebih dalam mengenal awal berdirinya sekolah, perkembangan yang telah dicapai, serta berbagai prestasi yang telah dirain tidak hanya mencakup perjalanan fisik sekolah, tetapi juga upaya kami dalam meningkatkan kualitas pendidikan, menciptakan lingkungan yang kondusif, serta berbagai aktivitas yang melibatkan siswa, guru, dan masyarakat, di sekitar sekolah. Selain itu, buku  ini juga  merupakan cerminan dari semangat, kerja keras, dan komitmen yang telah diberikan oleh banyak orang untuk mewujudkan visi dan misi SMKN 9 Bungo, semoga kisah ini dapat memberikan pemahaman yang lebih dalam tentang bagaimana sekolah ini berdiri dan berkembang, serta menjadi inspirasi bagi siswa, alumni, guru, dan seluruh elemen yang terlibat di dalamnya. Kami juga berharap agar buku ini dapat menjadi media refleksi untuk terus meningkatkan kualitas dan kontribusi sekolah bagi dunia pendidikan

SEJARAH SMK NEGERI 9 BUNGO

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “SEJARAH SMK NEGERI 9 BUNGO”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *