Teori dan Strategi Perancangan Kontrak

Karya : Sigit Somadiyono

Spek Buku:
Ukuran A5
Cover Artcarton 260 gsm
Isi HVS
105 Halaman

Description

Istilah kontrak atau perjanjian ataupun akad selaludipergunakan untuk membingkai kegiatan bisnis atau melindungi kepentingan para pihak yang saling bersepakat. Keinginan untuk melindungi kepentingan para pihak tidaklah mudah, ibarat melindungi rumah dengan menggunakan pagar yang terbuat dari kayu yang nantinya karena waktu dan kondisi tertentu akan rapuh juga. Peran para pihaklah yang menjadi penentu apakah perjanjian tersebut akan terus terlaksana atau tidak.

Proses perakitan atau perancangan kontrak yang disusun lewat penyusunan klausula demi klausula atau pasal demi pasal, atas dasar sepakat, diupayakan untuk menata dan meminimalkan risiko bisnis antar kedua belah pihak dengan secermat mungkin, sehingga keuntungan (profit) yang direncanakan oleh para pihak dapat terwujud dalam pelaksanaan pemenuhan perjanjian pada langkah berikutnya. Oleh sebab itu, tahap pra kontrak yang diwarnai nuansa negosiasi antara para pihak menjadi penentu  yang utama agar kesepakatan atau konsensus dapat tercapai secara mulus.

Teori dan Strategi Perancangan Kontrak

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “Teori dan Strategi Perancangan Kontrak”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *