Optimalisasi Fungsi Shalat perspektif Fiqih dan Tasawuf

Karya : Dr. M. Ridwan Jalil, M.Pd.i

Spek Buku:
Ukuran A5
Cover Artcarton 260 gsm
Isi HVS
142 Halaman

Description

Rasul adalah contoh sempurna tentang akhlak, sejak dari kecil sudah bergelar orang yang dipercaya al-Amin, beliau memiliki akhlak yang nulia itulah yang ingin dicapi didalam ajaran tasawuf. Jadi dalam mengerjakan shalat rambu-rambunya adalah fiqih, sementara tasawuf merupakan sukma? dari shalat tersebut. jadi fiqih harus sejalan dengan tasawuf. “shalatlah kamu sebagaimana saya shalat”, jangan hanya terbatas pada yang nampaknya saja, tapi harus dilihat bagaimana khusuknya Nabi juga harus diikut serta. jadi untuk bisa mencapai kekhusukkan shalat seperti rasul, di fiqih tidak terdapat jawabannya, yang bisa menjawab adalah tasawuf.

Optimalisasi Fungsi Shalat perspektif Fiqih dan Tasawuf

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “Optimalisasi Fungsi Shalat perspektif Fiqih dan Tasawuf”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *