Lahir di Kayu Agung tanggal 21 April 1973. Menyelesaikan S-1 di Universitas Jambi pada program studi Nutrisi Ternak. Memperoleh gelar magister bidang Zoologi pada Institut Pertanian Bogor dan gelar doktor pada bidang Ilmu Peternakan di Universitas Diponegoro. Saat ini bekerja sebagai dosen program studi Pendidikan Biologi Universitas Jambi.
Karya yang telah diterbitkan:
– Keanekaragaman Kupu-Kupu di Kabupaten Kerinci dan Sekitarnya (2023)
Lihat yang lain
Dr. Afreni Hamidah, S.Pt., M.Si