Abdurrahman Sayuti, S.H., M.H., C.L.A, Lahir di Kembang Paseban pada tanggal 11 November 1991. Beliau merupakan Alumni Prodi Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Jambi, dan Magister Ilmu Hukum Universitas Islam Malang pada Oktober 2023. Kini beliau berprofesi sebagai Advokat di Kota Jambi. Selama menempuh profesinya beliau memiliki berberapa prestasi yang diraihnya diantaranya, Sistem Peradilan Anak Bpsdm Kemenkumham (2014), Pendidikan Khusus Advokat Perhimpunan Advokat Indonesia (2016), Hukum
Acara Sengketa Pemilu Mahkamah Konstitusi/DPP PKS (2018), Hukum Acara Sengketa Pilkada Mahkamah
Konstitusi (2020), Auditor Hukum Asosiasi Auditor Hukum Indonesia (2021). Selanjutnya buku ini merupakan buku pertama sebagai penulis tunggal.

Mafia Kejahatan Luar Biasa (2025)

Abdurrahman Sayuti, S.H., M.H., C.L.A

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *